Langsung ke konten utama

Bakti Sosial Para Bikers di Muara Gembong, Kabupaten Bekasi

Bakti Sosial Para Bikers di Muara Gembong, Kabupaten Bekasi.


Musim penghujan telah tiba,,kurangnya kesadaran akan pentingnya kebersihan lingkungan, seperti gorong gorong dan betapa pentingnya penghijauan membawa dampak buruk bagi masyarakat di kabupaten bekasi terutama masyarakat yang tinggal di pesisir pantai muara gembong.
Banjir tak terelakkan,,pengikisan pantai oleh air lautpun tak bisa dihindari,,dan akhirnya saudara kita yang tinggal di pesisir pantaipun menjadi korbannya.

IKATAN OTOMOTIF CIKARANG ( IOC )

Sabtu, 14 mei 2016, IOC (ikatan otomotif cikarang) sebagai wadah atau paguyuban club-club dan komunitas motor yang ada di kabupaten bekasi mempelopori kegiatan bakti sosial peduli korban banjir di daearah muara gembong kabupaten bekasi.
Hover Cikarang yang juga bagian dari IOC juga turut serta dalam kegiatan sosial ini.
Pada pukul 7.00 kami semua bikers berkumpul di lampu merah polresta bekasi dengan tertib.
terlihat banyak sekali bikers yang hadir dengan sangat antusias mengikuti kegiatan sosial ini.
selanjutnya kami melakukan konvoi dengan membawa segala macam bentuk bantuan seperti mei instan, baju layak pakai, alat tulis dan lain-lain menuju lokasi setelah mendapat pengarahan.
Perjalanan yang diiringi oleh teriknya panas matahari tak menyurutkan niat kami untuk menyalurkan bantuan.
setibanya di lokasi, kami disambut hangat oleh kapolsek muara gembong dan warga sekitar.
setelah itu, kami harus melanjutkan perjalanan menuju titik lokasi yang terkena dampak parah banjir. track yang sedikit berbahaya menuju lokasi karena hanya dapat di lalui oleh 1 sepeda motor, tak menyurutkan semangat kami untuk terus membawa bala bantuan ke lokasi.
tak sedikit pula kawan kami yang harus terjatuh ketika melewati track ini. namun alhamdulillah semua selamat sampai lokasi.
setibanya disana kami langsung membagikan bantuan kepada masyarakat yang membutuhkan dan membagikan alat tulis kepada adik adik yang sedang melakukan kegiatan belajar mengajar di sebuah sekolah dasar disana. melihat semangat mereka yang tetap menuntut ilmu walau dengan keadaan seperti itu semakin membuat kami semua mengerti arti sebuah semangat pantang menyerah.
Tak hanya sampai disitu, selepas itu kami menuju pantai untuk melakukan penanaman mangrove.
Lokasi yang cukup jauh dari kota dan sedikit terisolasi membuat kami iba dan sadar tentang artinya nikmat atas karunia Tuhan YME sehingga membuat kami semakin bersyukur.
Tujuan kami memposting ini bukan berniat untuk pamer atau ingin di puji.
namun lebih bertujuan untuk mengingatkan dan mengajak rekan-rekan untuk selalu bersyukur dan berbagi.
Semoga bermanfaat.

ini sedikit hasil jepretan kemarin..
hover


bikers



Semangat

Kerjasama saat Baksos


Siswa siswi yang tetap semangat belajar

Selfie sama kakak Polwan




Foto


Tanam Mangrove


Ciee pegangan

Thanks gaess..

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Istilah Dalam Club Motor (Part 2)

10 istilah dalam Club Motor  (Episode 2) Haaallo Salam satu aspal,dan satu beton!! para pecinta motor honda atau motor apapun yang penting apapun yang kita gunakan bukan suatu pembeda yang perlu di pertanyakan,karena garis besarnya kita semua dalah sodara. Pada postingan sebelumnya kang mimin udah bahas 15 istilah dalam club motor . kali ini mimin akan mencoba share lanjutan istilah yang ada pada dunia motor bagi para bikers. jadi bila ingin tau istilah istilah yang mimin bahas sebelumnya,,cari aja postingan mimin di beranda ya.. Mungkin dalam dunia  tranportasi umum terutama mikrolet tidak se banyak dunia motor atau dunia club motor ,kita sebagai penumpang haya akan mengenal ..BANG DEPAN KIRI!! ..:V bercanda ,tetapi adapun istilah istilah dalam club motor tidak ada suatu tuuan menyulitkan para anggotanya dan bukan berati istilah tersebut adalah pengganti suatu kata dengan mutlak. Sebenarnay juga sederhana saja dalam istilah diclub motor ,jika memamnga anda tidak hapal...

Pengertian Gambar Teknik atau Drawing

Pengertian Dasar Drawing atau Gambar Teknik. Dalam dunia manufaktur baik industri otomotif maupun industri elektronik, kita tidak akan jauh dari yang namanya drawing atau gambar teknik. Drawing atau gambar teknik   adalah alat komunikasi antara designer atau perencana dengan pelaksana atau pelaku manufaktur dalam bentuk bahasa gambar yang dibuat secara jelas dan terperinci. Setelah kita mengetahui pengertian dari gambar teknik, kita juga mesti mengetahui tentang fungsi, dan bagian apa saja yang ada di gambar teknik. Hal ini sangat penting bagi kita agar mengetahui atau belajar mengenai basic gambar teknik. Apa Fungsi dari gambar Teknik? Sebagai alat untuk menyampaikan informasi dan intruksi dari perencana (Designer) kepada Pelaksana dalam membuat atau merealisasikan sebuah produk. Bagian Pada Drawing : Secara garis besar, ada 3 bagian pada drawing yaitu: 1. Etiket atau kepala drawing 2. Sketch produk 3. Note atau keterangan Etiket drawing adalah bentuk dari bagian sebuah gambar yan...

5 Pengetahuan Dasar yang wajib diketahui Operator Produksi & Visual cek

  5 Pengetahuan Dasar Operator produksi & Visual Cek Dalam dunia kerja khususnya industri manufaktur, kita dituntut untuk dapat bekerja dengan maksimal dan meminimalisir dalam membuat kesalahan baik saat membuat barang ataupun saat melakukan pengecekan barang. Maka sebagai karyawan, kita wajib mengetahui hal hal apa saja yang harus diperhatikan dan dilakukan saat bekerja. 1. Pengertian Part OK & NG Dalam dunia manufaktur kita akan sering menjumpai produk OK & NG, jadi kita perlu tau apa itu Produk OK & NG. OK : Good adalah Produk yang memenuhi standar / spesifikasi dari customer NG : No Good adalah Produk yang tidak memenuhi standar / spesifikasi dari customer 2. Jenis - Jenis NG Part ( Casting ) Dalam dunia manufaktur khususnya casting, ada kalanya kita menjumpai produk NG, untuk itu kita perlu tau beberapa jenis NG pada part casting. Berikut beberapa jenis NG yang sering ditemukan: 3. Abnormality Rule Abnormal adalah Kondisi yang tidak seperti biasanya atau tidak ...